Widget edited by super-bee

Rabu, 28 November 2012

cara burning CD/DVD tanpa software

Assalamualaikum Wr. Wb.
Selamat datang di blog saya,,, kali ini saya mau memberi tau bagaimana cara burning CD/DVD tanpa software,, biasanya kan anda suka bingung tuh buat ngeburning dengan software . . . kali saya kasih tau cara simplenya dengan menggunakan bawaan dari OS . . .

Langkah - langkah ::
1. pastinya anda sudah menyiapkan CD/DVD R/RW dan file-file yang akan di burning ke CD/DVD.
2. jika sudah anda copy kan file-file tesebut ke dalam DVD RW Drive (E) ,,, or bisa juga dengan cara KLIK KANAN pada file yg akan  di burning SEND TO > DVD RW Drive (E) . nanti akan muncul pemberitahuan You have files waiting to be burned to disc.
3. jika sudah ke copy,,, silahkan anda klik kanan pada DVD RW Drive (E) lalu pilih Burn to Disc, ITU KALO YANG PAKE WINDOWS 7,, kalo untuk WINDOWS XP pilihannya Write these files to CD), muncul Prepairing this disc. Silakan isi kotak Disc title. Silakan atur Recording speed, itu adalah kecepatan burningnya
4. klik NEXT jika sudah di atur dan langsung memulai pembakarannya., tinggal menunggu sampai selesai...
 jika sudah selesai jangan lupa cek kembali file di dalam CD/DVD yang baru di burning...
5. SELESAI.

Wa'alaikumsalam Wr. Wb.
Comments
0 Comments

0 comments:

Posting Komentar